Pengiklan Anonim memberi kesempatan untuk bergabung bersama QUALITY CONTROL PROJECT STAFF di Jawa Barat.
Deskripsi Pekerjaan
Uraian singkat tanggung jawab pekerjaan :
- Membuat jadwal Inspeksi QC ke Project-project yang sedang berjalan dan berkordinasi dengan atasan terkait dengan jadwal kerjanya.
- Melakukan pengecekan kesesuaian gambar dengan approval, material list, realisasi di lapangan, serta melakukan koordinasi dengan Divisi Engineering, Produksi dan Warehouse.
- Melakukan pengecekan progress pengerjaan instalasi produk dari awal hingga akhir, sesuai dengan drawing, metode kerja, time schedule, dll
- Membuat laporan hasil inspeksi QC secara periodik kepada atasan.
- Dll.
Persyaratan :
- Usia minimal 25 tahun.
- Dapat mengendarai kendaraan roda 4 dan memiliki SIM A (lebih disukai).
- Pendidikan minimal S1 Teknik Sipil / Arsitektur.
- Pengalaman sebagai QC Project minimal 2 tahun (bukan QC Manufacture).
- Mahir menggunakan Auto CAD, 3D/2D, SkecthUp.
- Paham pengecekan progress pembangunan gedung.
- Tegas, mandiri, teliti dan memiliki loyalitas kerja yang tinggi