mpoin memberi kesempatan untuk bergabung bersama Admin Stock di Tasikmalaya, Jawa Barat.
Deskripsi Pekerjaan
1. Pengelolaan Stok: Mengelola dan mencatat keluar masuk barang. 2. Pemesanan dan Penerimaan: Memesan barang dan memverifikasi penerimaan. 3. Laporan Stok: Membuat laporan stok harian/mingguan/bulanan. 4. Koordinasi: Berkoordinasi dengan tim produksi, pengadaan, dan logistik. 5. Audit Stok: Melakukan audit dan membantu penyusunan laporan audit. 6. Pengendalian Mutu: Memastikan kualitas barang sesuai standar. Kualifikasi : 1. Pendidikan: Minimal SMA/SMK, lebih disukai di bidang Manajemen/Logistik. 2. Pengalaman: 1 tahun di posisi serupa, terutama di manufaktur. 3. Keterampilan: dapat mengoperasikan Microsoft Excel. 4. Pengalaman dengan sistem manajemen persediaan. 5. Ketelitian dan Analitis: Teliti, mampu menganalisis data stok. 6. Komunikasi: Keterampilan komunikasi yang baik. 7. Manajemen Waktu: Mampu bekerja di bawah tekanan dan mengelola waktu dengan baik. 8. Interpersonal: Mampu bekerja dalam tim dan berkoordinasi dengan departemen lain. – Pria/Wanita – Berpengalaman – SMA/SMK – 19 – 32 Tahun – Kandidat wajib upload foto – Terima kandidat dari mana saja