Jagara Eco Wisata memberi kesempatan untuk bergabung bersama Chef di Kuningan, Jawa Barat.
Deskripsi Pekerjaan
CHEF
Kualifikasi:
- Berusia maksimal 40 tahun
- Memiliki pengalaman dibidang yang sama minimal 3 tahun
- Memiliki kemampuan dalam controlling, inventory, dan pengawasan terhadap penggunaan bahan baku
- Memiliki integritas yang tinggi dan jiwa kepemimpinan
- Berpengalaman mengoperasikan computer Ms. Excel dan/atau aplikasi resto lainnya seperti POS (Point Of Sale)
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
- Dapat bekerja sama secara tema atau individual