PT RAJA SUKSES PROPERTINDO memberi kesempatan untuk bergabung bersama Perencana Project di Cirebon, Jawa Barat.
Deskripsi Pekerjaan
Kualifikasi :
- S1 Jurusan Teknik Sipil, Arsitektur, Planologi, atau jurusan lain yang relevan
- Mampu membuat dan membaca gambar site plan
- Melakukan estimasi dari site plan (menyusun RAB)
- Menguasai AutoCAD, SketchUP, dan software serupa
- Memiliki kemampuan dalam mengoperasikan Microsoft Office (Khusunya Ms. Excel)
Jobdesc :
-  Melakukan proses perencanaan project mulai dari membuat gambar dan melakukan perhitungan estimasi dari perencanaan project tersebut.
- Mengidentifikasi kebutuhan riset yang sesuai dengan tujuan perusahaan.
- Melakukan pengumpulan informasi terkait riset yang akan dilakukan.
- Menyusun rencana dan metode kerja untuk mendukung proses riset.Berkoordinasi dengan Pelaksana dan Quality Control terkait proses penerapan rencana dan metode riset yang akan dilakukan.
- Mengawasi pelaksanaan penerapan rencana dan metode kerja.
- Mengumpulkan dan menganalisis hasil data penerapan rencana dan metode kerja yang telah dijalankan.Mengidentifikasi kebutuhan riset yang sesuai dengan tujuan perusahaan.
- Melakukan pengumpulan informasi terkait riset yang akan dilakukan.
- Menyusun rencana dan metode kerja untuk mendukung proses riset.