PT Cipta Kreasisandang Mandiri (OSELLA) memberi kesempatan untuk bergabung bersama Senior Quality Control (Garment) di Jawa Barat.
Deskripsi Pekerjaan
Tugas & Tanggung Jawab :
- Melakukan pengecekan kualitas bahan (fabric) di tiap-tiap supplier.
- Memastikan kualitas fabric sudah memenuhi syarat dan standarisasi perusahaan.
- Membuat laporan untuk setiap Purchase Order.
- Memberikan rekomendasi kualitas bahan fabric untuk setiap proses produksi garment.
- Memastikan persyaratan produksi garment sudah memenuhi syarat.
- Menyelesaikan setiap possible issue yang terjadi bersama dengan factory / supplier fabric untuk menghindari problem dalam proses produksi garment.
- Melakukan approval / rejection pengiriman fabric sesuai hasil QC & testing
- Melakukan check & testing yardage dari supplier
- Memastikan QC fabric berjalan sesuai jadwal sehingga shipment garment dapat dilakukan dengan tepat waktu.
Persyaratan :
- Minimal pendidikan D3 jurusan textile.
- Memiliki pengetahuan tentang proses QC fabric untuk supplier, dan memahami lingkup kerja produksi garment.
- Pengalaman kerja di brand fashion / perusahaan garment minimal 4-5 tahun.
- Bersedia dan menyanggupi untuk bekerja secara mobile untuk melakukan QC di tiap-tiap factory milik supplier secara berkala / periodik.
- Tidak buta warna, mampu membedakan warna dan jenis permukaan bahan fabric dengan sangat baik.
- Jujur, pekerja keras & disiplin.
- Diutamakan bagi yang dapat bergabung secepatnya.